Tuesday, November 29, 2016

Seberapa Aman Keyles Suzuki GSX R 150?

Suzuki GSX R 150


Hello Bikers, Menarik jika kita membahas fitur keyles yang di benamkan di Suzuki GSX 150, berhasil memberikan standart baru di kelas Sport 150cc, petanyaanya..seberapa aman kah fitur ini????.. Cekidot penjelasanya mas bro
ilustrasi knop berputar kosong

Jika knop ini di putar paksa maka knop akan berputar kosong, dengan catatan jarak remote dengan motor harus lebih dari 1.2 meter. Di jamin Malingers keringetan mas bro.. mau di puter mau di tekan ra ngaruh blas... Knop pun tidak akan rusak, karena hanya kepala tuasnya saja yang berputar. Beralih ke bagian remote, Bagi sampean yang doyan turing dan takut remote tidak berfungsi karena kehabisan batrai, Tenang mas bro... ojo panik!!! jika batrai remote hampir habis, remote akan memberikan signal dengan lampu berkedip berulang-ulang. 
LAMPU BERKEDIP

Nah begitulah kira-kira mas bro...di jamin ati ayem di tinggal di parkiran. semoga berguna :)



5 comments:

  1. klo kondisi di daerah ga ada baterai, dan ga nyadang kemudian habis itu baterai, gmn um?

    mohon pencerahanya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Waduh..sebaiknya ketika lampu berkedip segera di ganti mas bro.. cari batrainga jga gampang kok. Mirip sama batrai jam

      Delete
    2. This comment has been removed by the author.

      Delete
  2. klo kondisi di daerah ga ada baterai, dan ga nyadang kemudian habis itu baterai, gmn um?

    mohon pencerahanya

    ReplyDelete
  3. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete